5 Kafe Rooftop di Jakarta Rekomendasi untuk Penikmat Senja
loading...
A
A
A
JAKARTA - Ada beberapa rekomendasi kafe rooftop di Jakarta bagi para penikmat senja. Kafe rooftop memang telah menjadi pilihan favorit masyarakat, khususnya anak muda.
Selain pemandangan senja nan indah, pengunjung juga bisa menikmati pemandangan Kota Jakarta sambil mencicipi menu yang ditawarkan oleh pihak kafe.
Penasaran di mana kafe rooftop hits di Jakarta yang bisa disambangi? Menghimpun informasi dari berbagai sumber pada Minggu (16/1/2022), berikut ulasannya.
1. Langit Seduh
Nama Langit Seduh mungkin sudah tidak asing lagi di kalangan anak muda. Terlebih bagi mereka yang suka duduk-duduk santai sambil menikmati sunset Ibu Kota. Kafe ini memiliki dua area, yakni indoor dan outdoor. Konsepnya yang semi-glass house membuat pencahayaan di kafe ini menjadi sangat indah. Apalagi ketika langit mulai redup, temaram lampu-lampu kecil yang menggantung akan menyala dengan cantik di malam hari.
Anda bisa mencoba sensasi kopi nikmat iced kopilang seharga Rp38 ribu di kafe rooftop ini. Cita rasa kopi yang pahit berpadu begitu sempurna dengan rasa creamy dan manis dari fresh milk dan sirup. Tentu menu-menu di kafe ini bisa menemani Anda ketika menikmati senja.
Kafe ini buka pukul 6 sore hingga 12 malam dan berlokasi di rooftop Takes Mansion and Hotel yang letaknya di Jalan Kebon Sirih, tepat di selatan kompleks gedung perkantoran Bank Indonesia, Jakarta Pusat.
Selain pemandangan senja nan indah, pengunjung juga bisa menikmati pemandangan Kota Jakarta sambil mencicipi menu yang ditawarkan oleh pihak kafe.
Penasaran di mana kafe rooftop hits di Jakarta yang bisa disambangi? Menghimpun informasi dari berbagai sumber pada Minggu (16/1/2022), berikut ulasannya.
1. Langit Seduh
Nama Langit Seduh mungkin sudah tidak asing lagi di kalangan anak muda. Terlebih bagi mereka yang suka duduk-duduk santai sambil menikmati sunset Ibu Kota. Kafe ini memiliki dua area, yakni indoor dan outdoor. Konsepnya yang semi-glass house membuat pencahayaan di kafe ini menjadi sangat indah. Apalagi ketika langit mulai redup, temaram lampu-lampu kecil yang menggantung akan menyala dengan cantik di malam hari.
Anda bisa mencoba sensasi kopi nikmat iced kopilang seharga Rp38 ribu di kafe rooftop ini. Cita rasa kopi yang pahit berpadu begitu sempurna dengan rasa creamy dan manis dari fresh milk dan sirup. Tentu menu-menu di kafe ini bisa menemani Anda ketika menikmati senja.
Kafe ini buka pukul 6 sore hingga 12 malam dan berlokasi di rooftop Takes Mansion and Hotel yang letaknya di Jalan Kebon Sirih, tepat di selatan kompleks gedung perkantoran Bank Indonesia, Jakarta Pusat.